Perlindungan terhadap anak merupakan salah satu hak asasi manusia yang dilindungi negara Kartu Identitas Anak (KIA) merupakan salah satu kebijakan pendataan yang dibuat pemerintah untuk memberikan …
Ditjen kependudukan dan pencatatan sipil (Ditjen Dukcapil) Kemendagri mengembangkan inovasi identitas digital yang diberi nama Digital-ID. Aplikasi Digital-ID akan membawa manfaat yang besar karena…
Sejak 2019, Kemendagri mengembangkan aplikasi SIAK Terpusat sebagai penyempurnaan SIAK Terdistribusi yang belum mampu menghasilkan data berkualitas dan diandalkan Tujuan implementasi SIAK terpusat …
Penelitian ini dimaksudkan untuk melihat bagaimana kepemimpinan kepala daerah dilihat dari aspek pemberian pelayanan publik. Dari penelitian-penelitian yang telah dilakukan kepala daerah dalam memb…
Buku ini merupakan hasil dari para kepala Bappeda yang tergabung dalam Forum Transformasi Indonesia. Mereka mengimplementasikan pengetahuan dan pengalamannya pada waktu mengikuti Harvard Executive …
Pemerintah mempunyai kekuasaan dan kapasitas untuk menyediakan pelayanan publik bagi masyarakat tanpa terkecuali, yang sudah tentu akan berdasarkan pada karakteristik maupun konstelasi ruang wilaya…
New Public Service (NPS) sebagai paradigma terbaru dari administrasi publik meletakkan pelayanan publik sebagai kegiatan utama para administrator negara/daerah. Salah satu intisari dari prinsip NPS…
Tulisan ini merupakan hasil penelitian yang dilatarbelakangi oleh fakta bahwa hadirnya Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik (UU tentang Pelayanan Publik) yang diharapkan dapat…
Pada dasarnya setiap manusia membutuhkan pelayanan bahkan tidak dapat dipisahkan dengan kehidupan manusia itu sendiri seperti seorang bayi yang selalu menginginkan pelayanan dari seorang ibu. Dalam…