Fokus utama buku ini ada pada pembahasan Pemerintahan Daerah sejak Orde Baru yang memberlakukan UU No. 5 Tahun 1974 sampai kehadiran UU No. 32 Tahun 2004 yang menggantikan UU No 22 Tahun 1999.
Gelombang globalisasi sumber daya manusia sesungguhnya berlangsung pada tahun 1870-1910. Pada periode itu, 60 juta orang bermigrasi dari Eropa ke Amerika Serikat dan bagian lainnya di dunia baru.
Ilmu Negara adalah ilmu yang memenuhi syarat keilmuan dan ilmu pengetahuan modern dengan mempelajari sendi-sendi pokok dan pengertian pokok daripada negara. Bertalian dengan hal tersebut di atas pe…
Kalau dilihat secara post-factum, sejarah kelihatannya berjalan sendiri dengan begitu mudah dan terang benderang. Tetapi di Eropa, saat Friedrich A. Hayek menerbitkan The Road to Serfdom, ia lebih …
Tragedi G30S/PKI sampai saat ini masih tetap misteri dan perdebatannya mungkin tidak akan pernah selesai seperti halnya peristiwa penculikan Perdana Menteri Syahrir, matinya Tan Malaka, Madiun Affa…
Di masa awal rezim Orde Baru, Djohan akhirnya lebih banyak bergelut di dunia bisnis. Dia ingin membangun kekuatan ekonomi. Sebab menurut Djohan masyarakat yang selamat dalam perubahan politik adala…
Hatta memang dikenal sangat rajin melakukan surat-menyurat. Tapi, dalam suratnya, tentu saja ia sering mendiskusikan soal buku. Misalnya surat dengan Dr. Ide Anak Agung Gde Agung, S.H., pada 17 Des…
i Negara Singapura terdapat jalanan dinamakan Bencoolen Street. Bencoolen sendiri adalah nama Bengkulu saat masa pendudukan Inggris. Sedangkan di Provinsi Bengkulu tepatnya di Kecamatan Air Besi Ka…
Sedikit mengingat sejarah bahwa dahulu Indonesia pernah memiliki sosok Polisi dan Pejabat pemerintahan yang bersih, jujur, tegas, dan senantiasa bekerja dengan ikhlas tanpa pamrih. Sosok tersebut a…
17 Agustus 1945, Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya setelah melalui serangkaian perjuangan demi perjuangan baik secara kooperasi maupun non-kooperasi kepada Pemerintahan Belanda lalu Jepang …