Kebijakan Ekonomi Politik dan Hilangnya Nalar adalah buku kedua dari "dwi-tunggal" karya Kwik Kian Gie yang diterbitkan oleh Penerbit Buku Kompas. Sebagaimana buku pertama, Pikiran yang Terkorupsi,…
Kebutuhan tanah yang memegang peranan penting, baik dalam kehidupan manusia maupun dalam dinamika pembangunan membawa dampak positif dengan meningkatnya harga tanah serta dampak negatif dengan berk…
Di balik hiruk pikuk masyarakat akhir-akhir ini, kita patut mencatat adanya sejumlah persoalan sosial kemanusiaan yang meminta perhatian serius. Dari segi kependudukan, misalnya secara umum kita ma…
Buku ini memberikan gambaran tentang mengapa kita perlu membangun suatu negara dengan kebijakan publik yang unggul dan bagaimana? Disusun dengan keyakinan, bahwa tidak ada satu negara pun di dun…
Birokrasi pemerintah merupakan suatu kekuatan yang besar sekali, lebih-lebih birokrasi bagi suatu negara yang sedang membangun. Kegiatannya menyentuh setiap kehidupan manusia. Baik suka atau tidak …
Tahun 2003 telah lewat begitu saja di negeri ini. Tanpa banyak orang yang menyadari bahwa tahun 2003 itu merupakan tahun peringatan 'genap 100 tahun upaya pelaksanaan desentralisasi di Indonesia'. …
Buku ini menjelaskan tentang pentingnya pengawasan dalam sebuah lembaga. Pengawasan dalam buku ini dimaknai sebagai suatu bentuk pola pikir dan pola tindakan untuk memberikan pemahaman dan kesadara…
Terbitnya buku ini merupakan awalan dari pekerjaan panjang untuk memantau sejauhmana DPR menggunakan hak asasi manusia sebagai pendekatan utama dalam melaksanakan seluruh fungsi dan kewenangannya.
Buku ini merupakan bagian penting dari Antropologi Terapan yaitu suatu cabang dari Ilmu antropologi di mana pengetahuan, keterampilan dan sudut pandang ilmu ini dapat dimanfaatkan untuk mencari sol…
Kegiatan analisis kebijakan publik bersumber pada ketidakpuasan publik (masyarakat) terhadap output (hasil yang diharapkan) serta outcomes (dampak) dari berbagai implementasi kebijakan publik yang …