Text
Delapan langkah kreatif tata kelola pemerintah dan pemerintah daerah
Langkah Kreatif Tata Kelola Pemerintah dan Pemerintah Daerah merupakan buku yang berisi delapan bab yang mencerminkan delapan langkah kreatif tata kelola pemerintah dan pemerintah daerah. Perbedaan dalam penulisan buku ini terletak pada cara pandang yang berbeda dari biasanya mengenai tata kelola pemerintahan yang sudah banyak ditulis oleh para pakar, ilmuan, dan praktisi pemerintahan lainnya.
Buku ini melihat strategi menguasai pikiran dalam jabatan publik dihubungkan dengan perilaku dan sikap yang mengandung Intelegensi Question (IQ), Emotional Question (EQ), Spiritual Question (SQ), dan Adversity Question (AQ)
BPP00003109 | 352.14 YUS d | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain