Text
Manajemen SDM lewat konsep A.K.U
Lewat pengamatan terhadap tumbuhan, manusia, dan organisasi, serta usaha memahami prinsip kerja kalkulator, komputer, dan peluru kendali, penulis buku ini berhasil merumuskan sebuah sistematika pemecahan masalah yang kemudian diberi nama konsep AKU, singkatan dari Ambisi, Kenyataan, dan usaha.
Jauh sebelum dirangkum ke dalam buku ini, konsep AKU telah digunakan dalam berbagai pelatihan pengembangan pribadi dan organisasi. Selain memuat uraian teoritis yang disajikan secara runtun dan sangat rinci, buku ini juga berisi sejumlah undangan berpikir yang dituangkan dalam bentuk pertanyaan pengarah diskusi. Selanjutnya saran-saran praktis-konkret mengenai cara penerapan konsep AKU dikemas secara sistematis menjadi lembar kerja pengenalan dan pengembangan AKU serta lembar kerja manajemen stres.
BPP00003227 | 331.11 MAT m | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain