Text
Pengantar ilmu antropologi
Kajian antropologi pada buku ini membahas tentang manusia dan kepribadian, masyarakat, kebudayaan, etnografi, dinamika masyarakat dalam kebudayaan, serta aneka warna masyarakat yang tercermin dalam kebudayaannya. Bila Anda mahasiswa dan pengkaji ilmu-ilmu sosial, khususnya antropologi, buku ini layak dimiliki. Juga dapat digunakan sebagai penambah wawasan bagi masyarakat umum. Telah disahkan penggunaannya di sekolah dengan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Nomor: 177/C/Kep./R/91 Tanggal 25 April 1991. Kita patut berbangga karena memiliki tokoh Koentjaraningrat sebagai ahli antropologi yang diakui dunia. Salah satu karya almarhum ini memberikan kontribusi besar bagi bidang antropologi Indonesia sehingga sepatutnya menajadi warisan ilmu untuk dibaca dan dipelajari oleh para mahasiswa, praktisi, dan para peminat.
BPP00002292 | 301 KOE p | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain