Text
Penataan berkas dalam manajemen kearsipan
Pengelolaan arsip inaktif sangat dipengaruhi oleh pengelolaan arsip aktif. Apabila arsip aktif dikelola secara baik, dalam arti arsip aktif diorganisir secara logis dan sistematis, padamasa inaktifnya akan mudah dikelola sehingga dapat didayagunakan untuk berbagai keperluan organisasi. Dengan demikian arsip dinamis akan memberikan sumbangan yang sangat besar bagi manajemen. Keadaan ini tidak akan berlaku jika arsip yang dipindahkan ke pusat arsip dalam keadaan yang sebaliknya.
Menguasai pengetahuan manajemen kearsipan berarti menguasai pengetahuan dari tahap penciptaan, penggunaan (arsip aktif), sampai dengan tahap istirahat (pengelolaan arsip inaktif). Buku Sistem kearsipan praktis yang dilengkapi dengan buku ini, penataan berkas dalam manajemen kearsipan merupakan sumber utama pengetahuan tersebut.
BPP00001968 | 651.56 BOE p | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
BPP00001969 | 651.56 BOE p | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain