Text
Berjuang menyelamatkan hutan: sebuah kata hati
Chico Mendes, mulanya hanyalah seorang remaja biasa yang buta-huruf, yang bekerja dan hidup sebagai penyadap karet di tengah-tengah kemiskinan hutan raya Amazon di Brazil. Kerja dan pemikirannya di tengah hutan menempanya menjadi seorang pejuang bagi pemanfaatan dan pelestarian hutan dunia, yang berarti perjuangan bagi kelangsungan peradaban umat manusia itu sendiri. Pembunuhan atas dirinya itu sendiri terjadi pada sat ia semakin luas diakui sebagai pemimpin buruh penyadap getah dan seorang ekolog. Kematiannya meninggalkan sebuah gerakan untuk kita, kehidupan dan kematiannya telah mengubah namanya menjadi sebuah lambang perjuangan, keyakinan, dan harapan bagi suatu dunia yang lebih baik bagi manusia hutan dan bagi kita semua.
BPP00001815 | 634.9 CHI b | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain