Buku ini merupakan bagian dari upaya menempatkan kemballi hak-hak perempuan dalam Islam, suatu masalah yang sampai saat ini masih sering disalah-mengerti dan disalah-tafsirkan. Asghar, pengarang bu…
Buku ini mengisahkan dan menganalisis perkembangan politik di Indonesia dari periode 1945 hingga 1965, terutama posisi partai Islam dalam lintasan sejarah. Ia mendeskripsikan bagaimana suasana Pemi…
Buku Islam Ditinjau dari Berbagai Aspeknya disusun dalam rangka mencoba mengisi kekosongan literatur dalam bahasa Indonesia mengenai Islam dalam berbagai aspeknya. Buku ini tersusun atas dua jilid,…
Di kalangan masyarakat Indonesia terdapat kesan bahwa Islam itu bersifat sempit. Kesan itu timbul dari salah pengertian tentang hakikat Islam. Kekeliruan paham ini terdapat bukan hanya di kalangan …
Pada hakekatnya pengertian intelektual yang menyuarakan "salam" menurut syar'i dinyatakan boleh diganti dengan yang lain dalam rangka mempribumikan Islam, tidak ada pengertian lain kecuali hanya in…
Selama ini, apa yang diungkapkan sebagai falsafah hukum Islam oleh beberapa orang penulis hanyalah terbatas pada rahasia-rahasia hukum atau asrarul-ahkam saja. Mereka kadang-kadang menamakannya den…
Manusia itu unik. Berbagai hal di luar dirinya ia perhatikan, ia pikirkan, dan ia pahami dengan sungguh-sungguh. Namun, bagaimana dengan hakikat dirinya sendiri? Terlalu sedikit di antara kita yang…
Buku ini memberikan petunjuk mengenai tata cara dan prosesi perkawinan. Tata cara perkawinan menurut islam sunguh praktis, tidak berbelit-belit dan tidak memerlukan biaya seperti terjadi pada model…
Sejauh ini, sudah ada beberapa produk legislasi hukum Islam di Indonesia, diantaranya: produk legislasi hukum Islam di bidang Perkawinan; Peradilan Agama; Penyelenggaraan Ibadah Haji; Pengelolaan Z…
Studi historiografi menunjukkan bahwa, paling tidak, ada lima hal yang mengendalikan perjalanan sejarah: (1) para dewa, (2) rencana besar Tuhan, (3) gagasan-gagasan besar yang pernah diiahirkan ana…