Kwik Kian Gie: Bunga Rampai Pemikiran memuat pemikiran intelektual Kwik Kian Gie, ekonom senior dan politikus Indonesia, yang telah dipublikasikan di berbagai media cetak, seperti Kompas, Bisnis In…
Pembangunan seringkali membawa dampak kesenjangan antar daerah. Salah satu strategi yang dilakukan pemerintah untuk menguranginya adalah dengan mengembangkan kawasan strategis. Kebijakan tersebut d…
Buku ini membahas berbagai topik yang amat luas, seperti stagnasi perekonomian dunia, peran indonesia dalam G20, dan berbagai topik lainnya. sebuah dokumentasi yang sangat baik dan sebuah buku yang…
In an effort toward achieving the G20 Precidensy target, the 2022 call for papers has resulted in an emergence of new empirical insight published in this book of proceeddings. the proceedings targe…
Buku dengan judul Fundamental Konsep Pembangunan Inklusif Berdaya Saing dihadirkan kepada pembaca dimaksudkan untuk (1) secara komprehensif dan up to date menjelaskan teori daya saing dan pertumbuh…
Kerja sama multilateral agaknya bukan sebuah tema yang populer di Indonesia. Tak banyak literatur yang tersedia untuk membahas tema ini dari perspektif peran Indonesia. Di tengah kelangkaan ini, bu…
Apakah ketimpangan wilayah, ekonomi dan sosial di Indonesia menjadi masalah sosial? Para penentang berlindung pada argumen kelatahan ketimpangan selama pembangunan. Bahkan ketimpangan dinilai penti…
Pembangunan inklusif dipahami sebagai pembangunan yang pro pertumbuhan, pro orang miskin, dan pro kesempatan kerja. Hal itu mulai diterapkan pasca 1998 dengan tujuan untuk meningkatkan perekonomian…
Buku ini memberikan suatu analisa mengenai perkembangan ekonomi, yang dilihat dari luas dan dalamnya pembahasan, terletak di antara pendekatan masalah secara elementer yang lazim dan pendekatan sec…
Ekonomi Pembangunan pada edisinya yang ketiga ini, seperti edisi-edisi terdahulunya, mempertahankan kejernihannya dan sementara itu juga memaparkan data-data terbaru, cakupan luas dalam perkembanga…