Dengan menerbitkan Propenas 2000-2004 dalam bentuk buku yang ringkas ini, dimaksudkan agar mudah didapat di mana saja dan oleh siapa saja yang berminat danpeduli dengan masalah pembangunan bangsa ini.
Materi buku ini berisi tentang dasar-dasar secara yuridis dan historis Kepolisian Negara Republik Indonesia, sesuai tugas pokok dan fungsinya sebagai aparat penegak hukum, pengayom dan pelindung ma…
Buku ini memuat uraian-uraian tentang beberapa asas dan pengertian pokok tentang administrasi dan hukum administrasi yang menurut penulis masih mempunyai nilai laku karena sifatnya yang universal.
Buku ini diterbitkan dengan tujuan agar seluruh elemen bangsa Indonesia semakin menyadari hak dan kewajibannya menurut hukum dan perundang-undangan yang berlaku.
Sistem ketatanegaraan yang kaku (rigid) merupakan ketertutupan politik pemerintah terhadap kontrol masyarakat, namun membuka peluang untuk intervensi politik dalam setiap aktivitas pemerintahan neg…
Dalam mewujudkan tujuan Negara Republik Indonesia, administrasi negara tidak jarang melakukan perbuatan yang menimbulkan sengketa antar administrasi negara (sengketa intern) dan sengketa antar admi…
Buku Otonomi daerah di Indonesia masa reformasi: antara ilusi dan fakta mencoba mengulas perjalanan desentralisasi di Indonesia setelah tumbangnya rejim orde baru. Buku ini merupakan hasil peneliti…
Pilkada langsung merupakan salah satu cara menciptakan pemerintahan daerah yang kapabel dan akseptabel bagi masyarakat daeerah. Pilkada langsung memberikan warna tersendiri yang membedakan proses p…
Otonomi: potensi masa depan Republik Indonesia menyajikan data tentang potensi ekonomi daerah di seluruh Indonesia, yang meliputi sektor pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan, kehutanan, per…
Melalui buku ini, pakar ekonomi dan politik Indonesia Faisal Basri kembali mengajak kita merenungi berbagai hal yang harus dilakukan agar kita dapat segera pulih dari krisis dan bangkit kembali tan…