Perubahan yang terjadi didunia sekarang ini jauh berbeda dengan yang terjadi pada abad yang lampau. Walaupun masih terasa adanya jurang pemisah antara negara kaya dan negara miskin, namun proporsi …
Pemuda, satu kata yang terlalu banyak untuk di jelaskan dan di analisis mengenai ini. Pemuda sebagai pewaris peradaban penerus tonggak-tonggak sejarah perjuangan pahlawan pemuda yang dulu di kenal …
Buku ini dibagi jadi tiga bagian. Bagian satu membicarakan hakekat daripada ketidakmerataan, definisi filosofis dan politikalnya. Bagian dua membahas pengaruh pengkondisian ideologikal terhadap keb…
Buku ini berisi 14 karangan pilihan yuang merupakan kontribusi penulis sebagai sosiolog Universitas Indonesia maupun sebagai perencana sosial di Bappenas. 14 tulisan itu ditulis dari tahun 1960-an …
Membaca esai-esai ekonominya yang lugas, cerdas, bergaya bahas tutur, dan tak jarang dengan sentuhan humor, kita seperti diajak untuk mengetahui duduk perkara suatu persoalan, sekaligus disuguhi pi…
pembahasan dalam buku ini adalah tentang PEMBANGUNAN POLITIK DALAM RANGKA PENGEMBANGAN DEMOKRASI PANCASILA III. PEMBANGUNAN EKONOMI YANG BERKEADILAN SOSIAL IV. PERANAN POLITIK LUAR NEGERI
Dalam buku ini, Fukuyama mengembangkan konsep modal sosial dengan memasukkan berbagai pemikiran dari ilmu-ilmu sosial mutakhir, seperti teori-teori tentang pilihan rasional dan aksi kooperatif. Den…
Buku yang diterbitkan pertama kali pada tahun 1983 ini, akan membahas detail-detail peran Agama dalam ruang lingkup sosial. Mengetahui hubungan timbal balik antara Agama, sebagai realitas batiniah,…