Text
SDGs desa: Percepatan pencapaian tujuan pembangunan nasional berkelanjutan
SDGs Desa mencakup seluruh konvensi pembangunan yang pernah dipraktekan dunia, seperti pembangunan ekonomi, sosial, lingkungan budaya, mitigasi bencana, dsb. SDGs juga memastikan tidak ada warga yang tertinggal dalam memanfaatkan hasil-hasil pembangunan. Ada tambahan tujuan pembangunan berkelanjutan yang khans bagi desa-desa di Indonesia, yaitu kelembagaan desa dinamis dan budaya desa adaptif. Insinya berupa kearifan lokal desa-desa di Indonesia, agar pembangunan benar-benar dimaknai secara mend alarm sebagai perbaikan kehidupan.
BPP00010601 | 338.927 HAL s | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain