Text
Metode penelitian untuk ilmu ilmu perilaku
Kelemahan dalam melakukan penelitian seringkali disebabkan lamanya kemampuan memilih dan merumuskan masalah, menyusun rancangan penelitian, menyusun instrumen, mengumpulkan data, sampai dengan menulis laporan penelitian. Untuk objek penelitian ilmu-ilmu perilaku (sosial) pengolahan data menjadi agak rumit, khususnya berkaitan dengan akurasi hasil penelitian. Buku ini mencoba memberikan solusi dengan memberikan skema dasar penelitian dan meode ilmiah, konsep dan metode studi ilmu-ilmu perilaku, serta perangkat-perangkat teknis yang diperlukan dalam melakukan penelitian sampai pada penulisannya. Bagi Mahasiswa ilmu sosial yag sedang melakukan penelitian, setidaknya buku ini dapat menjadi landasan sehingga memperoleh hasil yang akurat.
BPP00004127 | 001.42 SUD m | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
BPP00004125 | 001.42 SUD m | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain