Text
Demokrasi, Hak Asasi Manusia dan masyarakat madani
Kelebihan buku ini terletak pada pengertian yang menyeluruh dan ditambah lagi pendapat dari para tokoh politik dan Filsuf Indonesia dan Dunia. Penjabaran yang menyeluruh tersebut membuat pembaca bisa lebih mengerti serta mendalaminya. Tetapi terdapat juga kekurangannya, yaitu ketika pembaca mencari pengertian utama dari materi tersebut dapat membuat bingung karena terkendala berbagai pendapat yang banyak sehingga butuh waktu lama untuk mencari pengertian yang sebenarnya, materi Pendidikan ini masih bersifat umum dan studi kasus mengenai masalah-masalah negara Indonesia tersendiri kurang.
Oleh karena itu pembaca dapat memperoleh pengertian yang lengkap tetapi sedikit butuh waktu lama. Buku ini sangat cocok sebagai penunjang mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan tetapi pembaca juga harus aktif dan peka melihat realita sosaial yang ada dalam arti kita sebagai masyarakat Madani (civil society) hendaknya harus mengawasi dan menyongsong menuju Indonesia yang lebih baik.
BPP00003318 | 321.8 TIM d | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain