Text
Referendum
Dalam buku kecil ini dilengkapi dengan uraian yang melatarbelakangi referendum dalam pengertiannya di Indonesia. Sebagai salah satu sarana hukum memantapkan dan mengamankan UUD 1945 referendum perlu kita ketahui dan pahami sebagai warga negara Republik Indonesia yang berkonstitusi UUD 1945 dalam rangka melaksanakan konsensus nasional tahun 1966: melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuensi.
BPP00002980 | 328.2 KAN r | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain