Text
EYD: Ejaan Bahasa Indonesia yang disempurnakan terbaru untuk SMP, SMA, mahasiswa dan umum
Menulis dengan kaidah Bahasa Indonesia yang baik dan benar memang gampang-gampang susah. Berbekal buku yang tengah Anda pegang ini, kita akan diajak untuk memahami struktur dan aturan Bahasa Indonesia yang baik sesuai dengan Ejaan Yang Disemburkan (EYD). Tidak hanya kata baku dan tidak baku yang pemakaiannya mungkin masih sering terbolak-balik.
Buku ini sangat dianjurkan untuk para pelajar (SD, SMP, SMU), kalangan mahasiswa, maupun masyarakat umum.
BPP00001748 | 411.52 TIM e | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
BPP00001749 | 411.52 TIM e | Badan Penelitian Pengembangan Kemdagri | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain